- Lingkungan merupakan segala sesuatu yang berada di sekitar manusia yang dapat mempengaruhi perkembangan kehidupan manusia baik secara langsung maupun tidak langsung.
- Desa Nyambu di Kecamatan Kediri, Tabanan, Bali, saat ini menjadi proyek percontohan pemanfaatan terazo hasil daur ulang limbah botol kaca untuk menunjang kegiatan ecowisata
- Proyek ini dilakukan untuk mengurangi limbah kaca yang terjadi dan bermitra bersama Desa Nyambu dalam program Desa EcoWisata dengan penerapan keberlanjutan lingkungan.
Lingkungan merupakan segala sesuatu yang berada di sekitar manusia yang dapat mempengaruhi perkembangan kehidupan manusia, baik secara langsung maupun tidak langsung. Persoalan lingkungan saat ini mulai sering menjadi topik pembicaraan dunia ketika manusia dapat merasakan dampak negatif yang semakin meluas. Hal ini terlihat dari banyaknya bencana yang terjadi akibat berbagai aktivitas manusia itu sendiri seperti banjir, tanah longsor, pencemaran air akibat limbah industri dan masih banyak lainnya.
Desa Nyambu di Kecamatan Kediri, Tabanan, Bali, saat ini menjadi proyek percontohan pemanfaatan terazo hasil daur ulang limbah botol kaca untuk menunjang kegiatan ecowisata. Kegiatan daur ulang ini dilakukan Diageo Indonesia, sebuah perusahaan alkohol global, yang berkolaborasi dengan Kopernik, organisasi penelitian dan pengembangan yang berfokus pada isu sosial dan lingkungan.
Direktur Corporate Affairs Diageo Indonesia, Dendy Borman, dalam siaran persnya di Badung, Bali, mengatakan, upaya ini dilakukan untuk mengurangi limbah kaca yang terjadi dan bermitra bersama Desa Nyambu dalam program Desa EcoWisata dengan penerapan keberlanjutan lingkungan.
Proses daur ulang botol kaca bekas menjadi produk berguna dan tergolong sebagai kegiatan upcycling. Sebelum menjadi produk terazo seperti wastafel atau meja, botol kaca bekas produk Diageo dikumpulkan dari hotel Titik Dua di Ubud, Bali.
Baca Juga:
- Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo Membuat Taman Sebagai Bentuk Edukasi Peduli Lingkungan
- Pertamina Kembali Meluncurkan Program PF Muda 2022 Guna Mengatasi Isu Sosial Dan Lingkungan
Kegiatan daur ulang yang dijalankan ini diawali dengan mengumpulkan botol-botol kaca bekas dari berbagai tempat di Bali. Dari hotel, restoran, bar, maupun pengelola sampah. Limbah botol kaca bekas ini tidak hanya berlaku untuk produk keluaran Diageo Indonesia. Di tahap awal, program ini mampu mengumpulkan 700 limbah botol kaca termasuk produk Diageo. Berat totalnya mencapai 270 kilogram.
“Untuk proses pengumpulan kami fokuskan pada outlet-outlet seperti restoran, bar, dan hotel yang biasanya tamu-tamu mereka banyak mengkonsumsi minuman dengan wadah botol kaca,” jelas Associate Manager Last Mile Consulting Kopernik.
Pecahan kaca tersebut nantinya akan dipisahkan berdasarkan warna yaitu coklat,bening, hijau, biru, dan olive, yang kemudian diangkut menuju pengrajin terazo di wilayah Mengwi, LMK Terrazzo. Pecahan kaca inilah yang menjadi bahan dasar pembuatan wastafel dan meja terazo yang kemudian disumbangkan ke beberapa desa di wilayah Bali, salah satunya Kantor Desa Nyambu, Tabanan.
Sementara itu, Associate Manager for Last Mile Consulting at Kopernik Kevin Aditya Prathama mengatakan kedepannya akan menargetkan 8.000 di tahun 2022 botol kaca yang bisa diolah menjadi produk terazo.
Selama pandemi Covid-19 banyak outlet-outlet di sektor pariwisata yang menyimpan limbah botolnya karena belum cukup banyak untuk diambil.
“Ini kami targetkan untuk dikumpulkan sehingga limbahnya semakin banyak,” jelasnya
Baca Juga:
- Transisi Energi Berkelanjutan Menjadi Salah Satu Isu Bahasan Prioritas Pada Presidensi G20 Indonesia Tahun 2022
- Korelasi Kualitas Lingkungan dengan Konsumsi Energi dan Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia
Nantinya 2.000 botol ditargetkan akan terkumpul di pertengahan tahun, serta 3.000 botol masing-masing di kuartal ketiga dan keempat tahun ini. Botol kaca yang terkumpul dan dihancurkan dengan seksama akan digunakan untuk kebutuhan daur ulang.
Sementara itu, Perbekel Nyambu, I Nyoman Biasa, berharap kegiatan daur ulang untuk memberi nilai tambah terhadap limbah botol bekas ini bisa berkembang menjadi kerajinan di desanya.Pihaknya berharap produk terazo hasil upcycle bermanfaat terhadap keberlanjutan Desa Nyambu sebagai desa wisata
“Mudah-mudahan ke depannya, ada masyarakat kami yang bisa membuat hal seperti ini. Tinggal nanti diadakan pelatihan. Mudah-mudahan ini nantinya bisa menjadi harapan bersama,” ungkapnya.
Editor: Riana Nurhasanah
Referensi:
[1] Komunitas lingkungan di Bali olah 700 botol kaca menjadi produk terazo
54 Comment
This article is a great resource for anyone interested in the subject.
This was such a refreshing read. Thank you for sharing your thoughts in such a detailed and meaningful way.
Your blog is a true gem. Thank you for putting so much thought and effort into your content!
Your ability to break down complex ideas into simple, digestible content is remarkable. Keep up the amazing work!
This is exactly the kind of content that adds value to the online community.
I always look forward to your blogs because they are so informative.
Your posts are a great blend of information and inspiration.
Your content is always top-notch and well-explained.
Your passion for sharing knowledge is evident in every post you write.
This was such an interesting read! Your ability to break things down makes a huge difference.
>
This post was so well-organized and informative. I’ll definitely be coming back!
Your content is always high-quality and engaging. Thank you for sharing your expertise.
The examples you use make the topic so much more relatable. Great job!
The examples you use make the topic so much more relatable. Great job!
The thoroughness of your research really adds credibility to your posts. Amazing work!
Every time I visit your blog, I walk away with valuable insights. Thank you for your effort!
Your unique voice and perspective make your blog stand out.
I love how well you explained this concept.
Your passion for this topic is evident in every word.
I admire how well-researched and detailed your posts are.
This post has given me a fresh perspective on the topic. Your insights are truly valuable!
This blog post is a goldmine of information. Thank you for sharing!
This blog post is a goldmine of information. Thank you for sharing!
You have a real talent for breaking down complex ideas into easy-to-understand content.
Thank you for always delivering such great content.
This post is exactly what I needed today! Thank you for sharing your wisdom.
This is exactly the kind of content I was looking for. Thank you for the clarity and detail!
I admire your ability to make difficult topics feel approachable.
This post is packed with valuable information. Thank you for sharing!
Your positivity and enthusiasm are contagious!
This was an engaging and thought-provoking read!
I learned something new today, thanks to you.
Loved how you structured this post — super easy to follow.
It’s clear you know your stuff—thanks for breaking it down.
Your writing style is so easy to connect with
You consistently deliver high-quality content, great job.
It’s clear that you genuinely care about your readers’ experience.
You’ve made a complex topic so easy to grasp.
The tips you shared here are going to be so useful.
Absolutely loved reading this, you’ve got such a way with words.
The attention to detail in your posts is always impressive.
Such a great reminder to stay grounded and focused.
You explained everything so clearly.
I always learn something new from your blog.
Your perspective is refreshing and insightful
So glad I found your blog—bookmarking for future visits.
This was such a fun read, really enjoyed it.
This really opened my eyes to a new perspective.
Loved your perspective—really refreshing to read.
The structure of your post made it so easy to follow.
Loved the tone and style of this post
Your perspective on this topic is refreshing and helpful.
This was exactly what I needed today.
This was such an insightful post – I learned a lot.