- Panel surya bisa menjadi pembangkit listrik yang lebih hemat dan juga ramah lingkungan
- Letak Indonesia yang berada di garis katulistiwa mempunyai potensi energi surya yang berlimpah
Panel surya bisa menjadi pembangkit listrik yang lebih hemat dan juga ramah lingkungan, tenaga listrik yang mengunakan panel surya ini sangat berbeda dengan tenaga listrik yang dihasilkan oleh pembagkit listrik konvensional, karna memanfaatkan cahaya matahari sebagai sumber energinya, sedangkan pembagkit listrik konvensional masih mengunakan bahan bakar dari fosil yang tidak bisa di perbarui di alam.
Dengan meningkatnya kebutuhan listrik akan mempegaruhi juga terhadap lingkungan, dengan mengunakan energi terbarukan seperti tenaga surya ini sangat diperlukan untuk tetap menjaga keseimbagan bumi kit
Letak Indonesia yang berada di garis katulistiwa mempunyai potensi energi surya yang berlimpah, dengan intensitas radiasi matahari rata-rata mencapi sekitar 4,8 kwh/m2 per hari dapat di manfaatkan menjadi sumber energi listrik yang lebih ramah lingkungan
Baca juga:
- Terjamin Aman! Peralatan Rumah Saat Gunakan PLTS Atap
- Panel Surya Saat Ini Semakin Diminati Masyarakat
Sistem panel surya:
Panel surya merupakan kumpulan sel surya yang ditata sedemikian rupa agar efektif dalam menyerap sinar matahari, sel surya sendiri terdiri dari berbagai komponen yang dapat mengubah cahaya matahari menjadi listrik dalam sistem solar pv, terdapat tiga sistem yaitu:
1. On Grid
Sistem On Grid adalah sistem PLTS tanpa batrai dan terhubung ke listrik PLN, sistem On Grid ini cocok untuk digunakan di perumahan maupun gedung perkantoran di sistem On Grid ini berlaku meteran exim(eksplor, inpor) dengan meteran exim ini konsumen tidak hanya bisa mrngunakan jasa listrik PLN namun juga bisa menyuplai listrik PLN
Dengan mengunakan sistem On Grid ini para konsumen dapat menghemat energi hinga 30% di srtiap bulanya, namun kekuragan dari sistem On Grid ini apabila jarigan listrik PLN terjadi pemadaman maka akan ikut padam juga.
2. Off-Grid
Jika sistem On Grid terhubung dengan PLN maka sistem Off Grid ini tidak terhubung dengan PLN sam sekali, sistem Off Grid ini cocok digunakan di daerah yang tidak ada jarigan listrik dari PLN, keuntugan dari sistem ini tidak terhubung dengan PLN dan memiliki sumber listrik sendiri, namun kekuragan dari sistem Off Grid ini cenderug lebih mahal
Baca juga:
3. Hybrid
Sistem Hybrid ini merupakan gabungan dari sisteam On Grid dan juga Off Grid, sistem Hybrid ini akan menghasilkan sumber listrik utamanya dari panel surya yang akan di konveksikan dalam batrai dan apabila pengunaan batrai melebihi kapasitas batari, maka secara otomatis listrik PLN akan masuk.
Editor: Gede Herry Arum Wijaya
Referensi:
[1] Apa dan Bagaimana Sistem Kerja Panel Surya?